11.1.11

Dampak dan Keuntungan Dari Perkembangan Teknologi

Video dari telepon genggam di handphone dan internet semakin meningkat kini. Hal ini menjadi wajar karena semakin mudahnya teknologi masuk dan diterima oleh manusia akhir-akhir ini. Dan sebagian besar pengadopsinya adalah anak remaja diatas 17 tahun. Hal ini berakibat, dan berdampak bagi kehidupan sekarang ini. Dampaknya dibagi menjadi dua, dampak positif dan dampak negatif.
Dampak positif perkembangan teknologi:

  • Semakin mudah untuk mengakses sesuatu link atau jaringan karena banyak bank kini yang menyediakan layanan e-banking mobile
  • Semakin cepat dan mudah mendapatkan berita terkini lewat layanan internet yang disediakan di handphone
  • Semakin berwawasannya para kalangan muda karena dengan cepat mendapatkan informasi
Sedangkan dampak negatif dari perkembangan tersebut adalah
  • Manusia menjadi terpaku pada kecepatan perkembangan teknologi
  • Membuat manusia menjadi menunda pekerjaan yang ada di hadapannya dan menikmati dunia maya
  • Membuat manusia menjadi lebih egois karena jarang bersosialisasi secara langsung
  • Membuat manusia malas untuk menciptakan sesuatu yang baru dan hanya menjadi follower
Keuntungan dari perkembangan teknologi adalah
  • Kehidupan semakin maju dan dipermudahmudah
  • Informasi semakin cepat berkembang
  • Komunikasi dari tempat yang berjauhan tidak lagi sulit dan mahal

Tidak ada komentar:

Posting Komentar